Repository-Universitas Muhammadiyah Purworejo

Peningkatan Disposisi dalam Pembelajaran Matematika dan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika dengan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think-Talk-Write pada Siswa Kelas VIII A SMP PGRI Bagelen Purworejo Tahun Pelajaran 2016/2017

Show simple item record

dc.contributor.author Astuti, Puji
dc.date.accessioned 2018-02-02T08:35:35Z
dc.date.available 2018-02-02T08:35:35Z
dc.date.issued 2017
dc.identifier.uri http://repository.umpwr.ac.id:8080/handle/123456789/1061
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) peningkatan disposisi dalam pembelajaran matematika, (2) peningkatan kemampuan pemecahan masalah matematika dengan penerapan model pembelajaran TTW pada siswa kelas VIII A SMP PGRI Bagelen Purworejo. Penelitian ini merupakan PTK pada siswa kelas VIII A SMP PGRI Bagelen tahun pelajaran 2016/2017 sebanyak 20 siswa. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, angket, tes, dokumentasi, dan catatan lapangan. Instrumen yang digunakan adalah observasi keterlaksanaan model pembelajaran kooperatif tipe TTW dan disposisi dalam pembelajaran matematika, angket disposisi dalam pembelajaran matematika, dan tes kemampuan pemecahan masalah matematika. Analisis data dalam penelitian ini dengan menggunakan analisis data kualitatif dengan pendekatan kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pada siklus I siswa masih kurang percaya diri dan gigih, sedangkan pada siklus II sudah banyak siswa yang percaya diri dan gigih. Hasil rerata persentase disposisi dalam pembelajaran matematika siswa yang didapat pada akhir siklus II masuk dalam kategori baik. Peningkatan kemampuan pemecahan masalah matematika siswa ditunjukkan pada siklus I siswa belum bisa mengerjakan sesuai tahapan pemecahan masalah, sedangkan pada siklus II siswa sudah banyak yang bisa mengerjakkan soal sesuai tahapan pemecahan masalah matematika, didukung. Hasil rereta persentase kemampuan pemecahan masalah matematika yang didapat pada akhir siklus II masuk dalam kategori baik. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa model pembelajaran kooperatif tipe TTW dapat meningkatkan disposisi dalam pembelajaran matematika dan kemampuan pemecahan masalah matematika siswa. en_US
dc.publisher Pendidikan Matematika-FKIP en_US
dc.subject Disposisi dalam Pembelajaran Matematika, Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika, Model Pembelajaran Kooperatif Tipe TTW. en_US
dc.title Peningkatan Disposisi dalam Pembelajaran Matematika dan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika dengan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think-Talk-Write pada Siswa Kelas VIII A SMP PGRI Bagelen Purworejo Tahun Pelajaran 2016/2017 en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search Repository-UMP


Browse

My Account