Repository-Universitas Muhammadiyah Purworejo

PENGARUH DEBT TO EQUITY RATIO DAN INFORMASI NON KEUANGAN TERHADAP TINGKAT UNDERPRICING SAHAM PADA PERUSAHAAN NON KEUANGAN YANG MELAKUKAN INITIAL PUBLIC OFFERING (IPO) DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI) TAHUN 2012-2016

Show simple item record

dc.contributor.author Sejati, Massamah Buyut Restu
dc.date.accessioned 2018-02-03T09:03:03Z
dc.date.available 2018-02-03T09:03:03Z
dc.date.issued 2017
dc.identifier.uri http://repository.umpwr.ac.id:8080/handle/123456789/1171
dc.description.abstract Initial Public Offering (IPO) merupakan kegiatan perusahaan untuk menjual sahamnya kepada public melalui pasar modal untuk pertamakalinya. Saham- saham melakukan penawaran perdana pada umumnya banyak diminati investor karena memberikan initial return yang mengindikasikan terjadinya underpricing yaitu kondisi dimana harga saham pada waktu penawaran perdana relative murah dibandingkan harga dipasar sekunder. Sehingga penelitian ini bertujuan meneliti pengaruh informasi keuangan dan non keuangan terhadap tingkat underpricing periode 2012-2016. Populasi dalam penelitian ini yaitu perusahaan yang melakukan IPO yang tercatat di Bursa Efek Indonesia pada periode 2012-2016 diluar perusahaan dari kelompok perbankan dan lembaga keuangan lainnya. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah metode purposive sampling dan didapatkan sampel sebanyak 54 perusahaan. Data yang digunakan adalah data sekunder berupa data perusahaan yang melakukan IPO dan listed di BEI tahun 2012-2016 dan ringkasan kinerja selama periode 2012-2016, serta prospektus perusahaan. Pengujian hipotesis yang digunakan adalah regresi linier berganda dengan signifikansi 5%. Hasil regresi linier menunjukan bahwa Debt to Equity Ratio (DER) secara signifikan berpengaruh terhadap tingkat underpricing dengan arah koefisien regresi positif. Sedangkan Reputasi Underwriter, Umur Perusahaan dan Ukuran Perusahaan berpengaruh secara signifikan dengan arah koefisien regresi negatif terhadap tingkat underpricing. en_US
dc.publisher Manajemen-FE en_US
dc.subject DER, Reputasi Underwriter, Umur Perusahaan, Ukuran Perusahaan, Underpricing. en_US
dc.title PENGARUH DEBT TO EQUITY RATIO DAN INFORMASI NON KEUANGAN TERHADAP TINGKAT UNDERPRICING SAHAM PADA PERUSAHAAN NON KEUANGAN YANG MELAKUKAN INITIAL PUBLIC OFFERING (IPO) DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI) TAHUN 2012-2016 en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search Repository-UMP


Browse

My Account