Repository-Universitas Muhammadiyah Purworejo

PENGARUH PEMBELAJARAN FISIKA BERBASIS MULTI REPRESENTASI TERHADAP KETERAMPILAN GENERIK SAINS PADA KELAS XI IPA SMA NEGERI 4 PURWOREJO TAHUN PELAJARAN 2015/2016

Show simple item record

dc.contributor.author Anggraeni, Emi Listri
dc.date.accessioned 2018-02-06T08:32:19Z
dc.date.available 2018-02-06T08:32:19Z
dc.date.issued 2016
dc.identifier.uri http://repository.umpwr.ac.id:8080/handle/123456789/1554
dc.description.abstract Telah dilakukan penelitian ini dengan tujuan untuk mengetahui pengaruh pembelajaran fisika berbasis multi representasi terhadap keterampilan generik sains siswa pada kelas XI IPA SMA Negeri 4 Purworejo. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif yang diarahkan untuk memperoleh informasi mengenai pengaruh pembelajaran fisika berbasis multi representasi terhadap keterampilan generik sains siswa. Subjek penelitian ini adalah seluruh kelas XI IPA 2 SMA Negeri 4 Purworejo yang berjumlah 26 siswa. Instrumen pengumpulan data menggunakan tes keterampilan generik sain. Analisis data dengan menggunakan independent sampel T tes dengan bantuan SPSS 16.0. Analisis deskriptif menunjukkan bahwa nilai signifikansi keterampilan generik sains 0, 297, nilai ini lebih besar dari 0,05 artinya H0 diterima dan Ha ditolak. Hal ini menunjukkan pembelajaran fisika berbasis multi representasi tidak berpengaruh terhadap keterampilan generik sains siswa. en_US
dc.publisher Fisika/ FKIP en_US
dc.subject keterampilan generik sains, multi representasi, pembelajaran en_US
dc.title PENGARUH PEMBELAJARAN FISIKA BERBASIS MULTI REPRESENTASI TERHADAP KETERAMPILAN GENERIK SAINS PADA KELAS XI IPA SMA NEGERI 4 PURWOREJO TAHUN PELAJARAN 2015/2016 en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search Repository-UMP


Browse

My Account