Repository-Universitas Muhammadiyah Purworejo

Pengembangan LKS Berbasis Multiple Intelligence untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikis Kritis Matematis Siswa Kelas VII SMP

Show simple item record

dc.contributor.author Kurnia, Novi Rini
dc.date.accessioned 2018-02-09T08:02:54Z
dc.date.available 2018-02-09T08:02:54Z
dc.date.issued 2017
dc.identifier.uri http://repository.umpwr.ac.id:8080/handle/123456789/1875
dc.description.abstract multiple intelligence untuk meningkatkan kemampuan berpikir kritis matematis siswa yang layak yaitu memenuhi kriteria valid, praktis dan efektif. Penelitian ini merupakan penelitian R&D (Research and Development) dengan menggunakan desain penelitian mengacu pada model pengembangan ADDIE (Analysis, Design, Development, Implementation, dan Evaluation). Instrumen yang digunakan berupa lembar penilaian LKS oleh ahli materi dan ahli media untuk mengukur kevalidan LKS, angket respon oleh siswa untuk mengukur kepraktisan LKS, soal tes untuk mengukur keefektifan LKS. Berdasarkan hasil pengembangan dengan model ADDIE, tahap dari penelitian ini terdiri dari: (1) tahap Analysis, hasil penelitian dari tahap analisis meliputi analisis kebutuhan dan analisis materi, (2) tahap Design, hasil penelitian dari tahap desain yaitu menghasilkan kerangka LKS, pengumpulan referensi dan menghasilkan LKS yang siap divalidasi, (3) tahap Development, yaitu validasi LKS oleh ahli dan revisi LKS, (4) tahap Implementation, yaitu penerapan LKS dalam pembelajaran, tes hasil belajar, dan angket respon siswa dan (5) tahap Evaluation, yaitu mengevaluasi terhadap produk yang dikembangkan. Selain itu, diperoleh pula hasil validasi LKS oleh ahli materi dengan rerata skor validasi kelayakan isi 3,30 berkriteria “valid”, kebahasaan 3,50 berkriteria “valid”, dan penyajian 3,33 berkriteria “valid”, dan kegrafikaan 3,50 berkriteria “valid”. Ahli media mendapat rerata skor 3,37 berkriteria “sangat valid”. Hasil angket respon siswa diperoleh rerata 4,07 dengan klasifikasi “Baik”. Hasil belajar diperoleh persentase ketuntasan belajar siswa secara klasikal sebesar 75% dengan klasifikasi “Baik”. Sehingga dapat disimpulkan LKS berbasis multiple inteligence dinyatakan layak untuk digunakan dalam pembelajaran. Kemampuan berpikir kritis siswa diukur dengan uji gain dengan peningkatan sebesar 54% berkriteria sedang. Hal ini menunjukan adanya peningkatan kemampuan berpikir kritis matemais siswa pada penerapan LKS berbasis multiple inteligence. en_US
dc.publisher Pendidikan Matematika - FKIP en_US
dc.subject LKS, Multiple Intelligence, Kemampuan Berpikir Kritis Matematis en_US
dc.title Pengembangan LKS Berbasis Multiple Intelligence untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikis Kritis Matematis Siswa Kelas VII SMP en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search Repository-UMP


Browse

My Account