Repository-Universitas Muhammadiyah Purworejo

Peningkatan Kepercayaan Diri dan Keaktifan serta Prestasi Belajar Matematika Menggunakan Strategi Mastery Learning with Quis Team Pada Siswa Kelas VII A SMP PGRI Bagelen Tahun Pelajaran 2016/2017

Show simple item record

dc.contributor.author Puspitasari, Rani
dc.date.accessioned 2018-02-09T08:41:39Z
dc.date.available 2018-02-09T08:41:39Z
dc.date.issued 2017
dc.identifier.uri http://repository.umpwr.ac.id:8080/handle/123456789/1894
dc.description.abstract Tujuan dari penelitian ini adalah :(1) untuk meningkatkan kepercayaan diri siswa melalui strategi Mastery Learning with Quis Team pada siswa kelas VII A SMP PGRI Bagelen. (2) untuk meningkatkan keaktifan belajar siswa melalui strategi Mastery Learning with Quis Team pada siswa kelas VII A SMP PGRI Bagelen. (3) untuk meningkatkan prestasi belajar siswa melalui strategi Mastery Learning with Quis Team pada siswa kelas VII A SMP PGRI Bagelen. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas ( PTK ) yang terdiri dari 4 tahap yaitu perencanaan, tindakan, pengamatan, dan refleksi. Subyek adalah siswa kelas VII A SMP PGRI Bagelen yang berjumlah 20 siswa yang terdiri dari 6 siswa putri dan 14 siswa putra. Teknik pengumpulan data dengan metode angket, observasi,tes, dan dokumentasi. Data mengenai kepercayaan diri siswa dikumpulkan dengan angket kepercayaan diri, keaktifan belajar siswa dikumpulkan dengan lembar observasi keaktifan siswa. Sedangkan data prestasi belajar matematika siswa dikumpulkan melalui tes prestasi. Setelah data terkumpul, data di analisis dengan menggunakan rumus rerata dan persentase. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) kepercayaan diri siswa mengalami peningkatan setelah mengikuti pembelajaran menggunakan strategi Mastery Learning with Quis Team. Hal ini ditunjukkan oleh hasil penelitian terhadap kepercayaan diri siswa pada siklus I rata-rata 77,35% dengan kategori baik dan pada siklus II rata-rata 77,75% dengan kategori baik. (2) keaktifan belajar siswa pada siklus 1 rata-rata 73,74% dengan kategori cukup dan mengalami peningkatan pada siklus II rata-rata 76,75% dengan kategori baik. (3) prestasi belajar matematika siswa mengalami peningkatan hal ini ditunjukkan oleh hasil analisis data diperoleh bahwa hasil rerata prestasi belajar matematika siswa pada siklus I sebesar 68,25 dengan ketuntasan klasikal 60%, sedangkan pada siklus II sebesar 78,25 dengan ketuntasan klasikal 80%. en_US
dc.publisher Pendidikan Matematika - FKIP en_US
dc.subject Mastery Learning, kepercayaan diri, keaktifan, prestasi belajar en_US
dc.title Peningkatan Kepercayaan Diri dan Keaktifan serta Prestasi Belajar Matematika Menggunakan Strategi Mastery Learning with Quis Team Pada Siswa Kelas VII A SMP PGRI Bagelen Tahun Pelajaran 2016/2017 en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search Repository-UMP


Browse

My Account