Repository-Universitas Muhammadiyah Purworejo

Faktor psikologi merupakan sisi kejiwaan yang ada dalam diri seseorang yang dapat mempengaruhi priaku dalam pengambilan keputusan. Faktor psikologi tersebut terdiri dari empat unsur yaitu motivasi, persepsi, pembelajaran, dan sikap. Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh motivasi, persepsi, pembelajaran dan sikap pada keputusan menggunakan layanan jasa perbankan pada nasabah BRI dan Bank Jateng. Mengingat kondisi masyarakat Purworejo yang semakin dinamis mendorong perbangkan untuk selalu melakukan inovasi dan meningkatkan kualitas layanan agar masyarakat terdorong untuk bertransaksi dengan bank tersebut. Populasi dalam penelitian ini adalah nasabah dari BRI dan Bank Jateng di Purworejo. Sedangkan teknik pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling yaitu berdasarkan kriteria yang telah disesuaikan. Sampel yang digunakan sebanyak 100 responden, 50 dari BRI dan 50 dari Bank Jateng. Instrumen pengumpulan data menggunakan kuesioner dngan skala Likert yang sudah diujicobakan dan memenuhi syarat validitas dan reliabilitas. Metode analisis yang digunakan adalah regresi linier berganda. Berdasarkan hasil perhitungan dengan menggunakan SPSS versi 16, diketahui bahwa variabel motivasi berpengaruh positif pada keputusan menggunakan layanan jasa perbankan dengan nilai koefisien 0,409 dengan tingkat signifikan 0,000 < (0,05). Variabel persepsi berpengaruh positif pada keputusan menggunakan layanan jasa perbankan, dengan nilai koefisien 0,195 dengan tingkat signifikan 0,007 < (0,05). Variabel pembelajaran berpengaruh positif pada keputusan menggunakan layanan jasa perbankan, dengan nilai koefisien 0,335 dengan tingkat signifikan 0,000 < (0,05). Variabel sikap berpengaruh positif pada keputusan menggunakan layanan jasa perbankan, dengan nilai koefisien 0,161 dengan tingkat signifikan 0,038 < (0,05).

Show simple item record

dc.contributor.author Wibowo, Gesit Sukma Arif
dc.date.accessioned 2018-02-14T07:33:27Z
dc.date.available 2018-02-14T07:33:27Z
dc.date.issued 2013
dc.identifier.uri http://repository.umpwr.ac.id:8080/handle/123456789/2754
dc.description.abstract Penelitian ini dilatarbelakangi oleh ketatnya persaingan notebook di Indonesia dengan semakin banyak bermunculan berbagai merek baru, ataupun merek lama yang terus berinovasi dengan berbagai penawaran dan strateginya untuk menarik konsumen. Hal ini berpengaruh terhadap perolehan nilai merek, pangsa pasar, potensi pertumbuhan merek di masa mendatang, dan tingkat kepuasan konsumen pada notebook Toshiba. Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh dari elemen-elemen ekuitas merek yang terdiri dari kesadaran merek, asosiasi merek, persepsi kualitas, dan loyalitas merek terhadap keputusan pembelian pada notebook Toshiba. Populasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa Universitas Muhammadiyah Purworejo yang menggunakan notebook Toshiba. Teknik pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling dengan kriteria mahasiswa Universitas Muhammadiyah Purworejo yang melakukan pembelian atau menggunakan notebook Toshiba dan diambil sampel sebanyak 100 responden. Uji instrumen yang digunakan adalah product moment dan cronbach alpha untuk menguji validitas, dan uji reliabilitas, menunjukkan bahwa kesemua item valid dan reliabel. Analisis data menggunakan uji regresi berganda menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan antara variabel-variabel ekuitas merek (kesadaran merek, asosiasi merek, persepsi kualitas, loyalitas merek) terhadap keputusan pembelian notebook Toshiba di Universitas Muhammadiyah Purworejo. Hasil perhitungan dan analisis data yang dilakukan dengan program SPSS (Statistical Package for Social Science) for Windows 16.(1)Variabel kesadaran merek berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian dengan nilai b1=0,212 dan signifikansi 0,006 (<0,05), (2) Variabel asosiasi merek berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian dengan nilai b2=0,262 dan signifikansi 0,002 (<0,05), (3) Variabel persepsi kualitas berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian dengan nilai b3=0,189 dan signifikansi 0,024 (<0,05), (4) Variabel loyalitas merek berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian dengan nilai b4=0,324 dengan signifikansi 0,000 (<0,05). Berdasarkan hasil perhitungan diatas dapat disimpulkan bahwa hipotesis pertama, kedua, ketiga, dan keempat terbukti dimana ada pengaruh positif variabel kesadaran merek, asosiasi merek, persepsi kualitas, loyalitas merek terhadap keputusan pembelian notebook Toshiba en_US
dc.publisher Manajemen en_US
dc.subject keputusan pembelian, kesadaran merek, persepsi kualitas, asosiasi merek, loyalitas merek en_US
dc.title Faktor psikologi merupakan sisi kejiwaan yang ada dalam diri seseorang yang dapat mempengaruhi priaku dalam pengambilan keputusan. Faktor psikologi tersebut terdiri dari empat unsur yaitu motivasi, persepsi, pembelajaran, dan sikap. Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh motivasi, persepsi, pembelajaran dan sikap pada keputusan menggunakan layanan jasa perbankan pada nasabah BRI dan Bank Jateng. Mengingat kondisi masyarakat Purworejo yang semakin dinamis mendorong perbangkan untuk selalu melakukan inovasi dan meningkatkan kualitas layanan agar masyarakat terdorong untuk bertransaksi dengan bank tersebut. Populasi dalam penelitian ini adalah nasabah dari BRI dan Bank Jateng di Purworejo. Sedangkan teknik pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling yaitu berdasarkan kriteria yang telah disesuaikan. Sampel yang digunakan sebanyak 100 responden, 50 dari BRI dan 50 dari Bank Jateng. Instrumen pengumpulan data menggunakan kuesioner dngan skala Likert yang sudah diujicobakan dan memenuhi syarat validitas dan reliabilitas. Metode analisis yang digunakan adalah regresi linier berganda. Berdasarkan hasil perhitungan dengan menggunakan SPSS versi 16, diketahui bahwa variabel motivasi berpengaruh positif pada keputusan menggunakan layanan jasa perbankan dengan nilai koefisien 0,409 dengan tingkat signifikan 0,000 < (0,05). Variabel persepsi berpengaruh positif pada keputusan menggunakan layanan jasa perbankan, dengan nilai koefisien 0,195 dengan tingkat signifikan 0,007 < (0,05). Variabel pembelajaran berpengaruh positif pada keputusan menggunakan layanan jasa perbankan, dengan nilai koefisien 0,335 dengan tingkat signifikan 0,000 < (0,05). Variabel sikap berpengaruh positif pada keputusan menggunakan layanan jasa perbankan, dengan nilai koefisien 0,161 dengan tingkat signifikan 0,038 < (0,05). en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

Files Size Format View

There are no files associated with this item.

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search Repository-UMP


Browse

My Account