Repository-Universitas Muhammadiyah Purworejo

KAJIAN FONOLOGI DAN LEKSIKON BAHASA JAWA DI DESA WANAYASA KECAMATAN WANAYASA KABUPATEN BANJARNEGARA

Show simple item record

dc.contributor.author Kusuma, Fita Andriyani Eka
dc.date.accessioned 2018-02-20T02:51:38Z
dc.date.available 2018-02-20T02:51:38Z
dc.date.issued 2013
dc.identifier.uri http://repository.umpwr.ac.id:8080/handle/123456789/3177
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk mengungkap: (a) wujud fonologi bahasa Jawa di desa Wanayasa Kecamatan Wanayasa Kabupaten Banjarnegara, (b) wujud leksikal pemakaian bahasa Jawa yang terdapat di Desa Wanayasa Kecamatan Wanayasa Kabupaten Banjarnegara. Metode penelitian ini menggunakan metode pupuan lapangan yang dilengkapi dengan instrumen. Instrumen tersebut berupa daftar pertanyaan yang berisi 478 kosa kata. Hal ini penulis lakukan dengan menggunakan wawancara, pewawancara menyediakan alat bantu minimal berupa ancer-ancer pertanyaan dan alat tulis untuk menulis jawaban. Dalam menganalisis data, penulis menggunakan metode padan dan metode agih. Penjabaran dari penelitian bahasa Jawa di Desa Wanayasa, penulis lakukan dalam bentuk penyajian hasil analisis data dengan mempergunakan cara yang dikenal sebagai metode penyajian kaidah yaitu yang bersifat informal dan bersifat formal. Dipandang dari bidang fonologi bahasa Jawa di Desa Wanayasa memiliki perbedaan dengan bahasa Jawa Yogyakarta. Perbedaan tampak pada fonem /a/ tetap pada bunyi /a/ bukan fonem / ב/ contoh yang terdapat di Desa Wanayasa kata [sǝga] ‘nasi’ sedangkan dalam bahasa Jawa Yogyakarta [sǝg [ב ‘nasi’, fonem /i/ dalam bahasa Jawa di desa Wanayasa menggunakan [I] sedangkan bahasa Jawa Yogyakarta menggunakan /i/ contoh di desa Wanayasa [sIkIl] ‘kaki’ di Yogyakarta [sikil] ‘kaki’, pemakaian leksikon khas yang masih digunakan di desa Wanayasa seperti kata [mbǝrUh] ‘tidak tahu’, [mbǝti] ‘banget’, [pazUŋ] ‘payung’ secara umum bahasa Jawa di desa Wanayasa. en_US
dc.publisher Pend. Bhs Jawa en_US
dc.subject fonologi dan leksikon bahasa Jawa, Wanayasa en_US
dc.title KAJIAN FONOLOGI DAN LEKSIKON BAHASA JAWA DI DESA WANAYASA KECAMATAN WANAYASA KABUPATEN BANJARNEGARA en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search Repository-UMP


Browse

My Account